Dengan ketegangan yang semakin meningkat dan cerita yang semakin mendalam, Squid Game Season 2 siap membawa para penggemarnya kembali ke dunia penuh misteri dan bahaya.
Akan seperti apa kisah Seong Gi Hun dan Hwang Jun Ho dalam perburuan mereka melawan Front Man?
Akankah mereka berhasil menghentikan permainan mematikan itu?
Jangan lewatkan kelanjutan kisah yang penuh kejutan ini, yang akan tayang di Netflix mulai besok, 26 Desember 2024.
Bersiaplah untuk terjebak dalam dunia Squid Game yang lebih gelap dan menegangkan! (apr/naf)